RAPAT BERJENJANG KESEKRETARIATAN BULAN JUNI 2022
Bertempat di ruang kerja Sekretaris Pengadilan Negeri Kraksaan, pada hari Rabu 8 Juni 2022, dilangsungkan rapat berjenjang kesekretariatan bulan April 2022 yang dipimpin oleh Drs. SUMIYANTO, MH, dihadiri kepala sub bagian umum & keuangan, PTIP serta kepegawaian dan ORTALA. Acara Rapat dibuka oleh Pimpinan Rapat dengan diawali mengingatkan PERMA 7, 8, 9 tahun 2016, Maklumat KMA No.1 tahun 2017, Dalam rapat tersebut membahas antara lain :
- agar penyerapan anggaran DIPA 01 dan 03 ditingkatkan
- Laporan Keuangan segera dilaporkan tepat waktu
- Segera koordinasikan dengan bagian kepaniteraan terkait keuangan perkara yang menemui kendala
- Perbaikan rumah dinas masih dalam proses penyelesaian
- Segera mempertanggungjawabkan terkait pengeluaran yang ada
- Terkait pemeliharaan gedung akan dilaksanakan pembuatan ruang tunggu setelah pembuatan kamar mandi pengunjung selesai serta pengecatan seluruh gedung lantai atas
- Daftar inventaris kantor agar didata dan untuk penghapusan segera dilaporkan
- Anggaran yang sudah terserap berupa Printer dan Komputer
- Masih terdapat barang yang belum masuk daftar BMN agar ditindaklanjuti
- File dossir kepegawaian agar diselesaikan untuk diseragamkan
- Job desk untuk masing-masing ruangan perlu diperbaiki
- Frame 5R tiap ruangan agar dilengkapi
- Barang yang sudah tidak layak pakai dan disfungsi agar didata dalam penghapusan
- Untuk anggaran pembuatan seragam agar segera di pertanggungjawabkan dan dilaporkan
- Agar sarana teleconference di ruang sidang anak untuk direalisasikan
- Bagian umum dan keuangan agar mengawasi kebersihan lebih baik lagi karena masih musim penghujan
- Agar SK bendahara segera diambil ke KPPN Bondowoso
- Fasilitas kabel agar ditambah karena berhubungan dengan pekerjaan kantor terutama agenda persidangan
Sistem Informasi Penelusuran Perkara
Aplikasi Sistem Informasi Penelusuran Perkara (SIPP), merupakan aplikasi administrasi dan penyediaan informasi perkara baik untuk pihak internal pengadilan, maupun pihak eksternal pengadilan. Pengunjung dapat melakukan penelusuran data perkara (jadwal sidang sampai dengan putusan) melalui aplikasi ini.
Pencarian Dokumen Putusan di Direktori Putusan Mahkamah Agung
Pencarian cepat Dokumen Putusan di Database Direktori Putusan Mahkamah Agung Agung Republik Indonesia
-
Berita Mahkamah Agung
Error: Feed tidak dapat ditampilkan. - Create by ZenoRSS
-
Berita Badan Peradilan Umum
Error: Feed tidak dapat ditampilkan. - Create by ZenoRSS
Pelayanan Prima, Putusan Berkualitas