RAPAT MONITORING DAN EVALUASI HAKIM JUNI 2022
Bertempat di ruang kerja Ketua Pengadilan Negeri Kraksaan
Selasa 17 Mei 2022 dilangsungkan rapat monitoring dan evaluasi Hakim bulan Mei 2022. Rapat yang dipimpin oleh Ketua Pengadilan Negeri Kraksaan, AGUS AKHYUDI, dihadiri Tim Eksekusi Pengadilan Negeri Kraksaan. Acara Rapat dibuka oleh Pimpinan Rapat dengan diawali mengingatkan PERMA 7, 8, 9 tahun 2016, Maklumat KMA No.1 tahun 2017, Kode Etik dan PPH. Dilanjutkan hal-hal yang berkaitan dengan topik yang dibahas. Rapat membahas hal-hal sebagai berikut :
- Dalam menangani perkara pra peradilan, agar dipelajari kembali sejauh mana kewenangan hakim dan ruang lingkup pra peradilan
- Seluruh hakim menjadi role model dan harus menjadi contoh yang baik dalam penegakan disiplin kerja
- Perkara pidana maksimal limpah di minggu ketiga setiap bulannya, dan diharapkan semua perkara yang dilimpah bisa diselesaikan di bulan berjalan
- Penyelesaian perkara perdata paling lama 5 bulan.
- Agar diperiksa berita acara persidangan pada berkas berkara sebelum diminute.
- Rehab rumas dinas hakim sudah selesai dikerjakan, apabila masih ada kerusakan, bisa segera melapor ke bagian umum
Sistem Informasi Penelusuran Perkara
Aplikasi Sistem Informasi Penelusuran Perkara (SIPP), merupakan aplikasi administrasi dan penyediaan informasi perkara baik untuk pihak internal pengadilan, maupun pihak eksternal pengadilan. Pengunjung dapat melakukan penelusuran data perkara (jadwal sidang sampai dengan putusan) melalui aplikasi ini.
Pencarian Dokumen Putusan di Direktori Putusan Mahkamah Agung
Pencarian cepat Dokumen Putusan di Database Direktori Putusan Mahkamah Agung Agung Republik Indonesia
-
Berita Mahkamah Agung
Error: Feed tidak dapat ditampilkan. - Create by ZenoRSS
-
Berita Badan Peradilan Umum
Error: Feed tidak dapat ditampilkan. - Create by ZenoRSS
Pelayanan Prima, Putusan Berkualitas